5 Manfaat Air Perasan Jeruk Nipis Hangat, Salah Satunya Meningkatkan Sistem Imun Tubuh

- 1 November 2021, 13:20 WIB
5 Manfaat Air Perasan Jeruk Nipis Hangat, Salah Satunya Meningkatkan Sistem Imun Tubuh
5 Manfaat Air Perasan Jeruk Nipis Hangat, Salah Satunya Meningkatkan Sistem Imun Tubuh /Pixabay/stevepb/

MEDIA BLITAR – Jeruk nipis merupakan minuman yang bagus untuk menjaga daya tahan tubuh tetap stabil dan menjadi hal yang terpenting, agar sehat dan tidak mudah terinfeksi berbagai virus.

Biasanyanya air perasan jeruk nipis disajikan dengan air hangat ataupun air dingin yang memiliki citarasa asam dan segar.

Jeruk nipis dipercaya memiliki banyak kandungan nutrisi yang diberikan oleh buah jeruk nipis berbagai banyak manfaatnya.

Baca Juga: 5 Manfaat Makanan Kimchi, Salah Satunya Menjaga Kesehatan Mata

Dalam 60 gram atau setara satu buah ukuran sedang, jeruk nipis mengandung vitamin C yang bisa memenuhi 22 persen kebutuhan harian tubuh, serta nutrisi lainnya ada kalori, karbohidrat, protein, lemak, serat dan lain sebagainya.

Seperti dirangkum MediaBlitar.com dari artikel PortalJember.com, berikut ini ada 5 manfaat dari air perasan jeruk nipis hangat:

  1. Menurunkan berat badan

Bagi anda yang sedang berusaha untuk menurunkan berat badan atau diet, bisa jadi anda konsumsi air jeruk nipis tiap harinya saat sebelum tidur.

Baca Juga: Persaingan Makin Sengit di 2021, Siapa yang Jadi E-Commerce No. 1 Indonesia?

Asam folat, potasium dan vitamin C yang tinggi pada jeruk nipis, bisa mengurangi lemak yang ada di tubuh.

Ketika konsumsi air jeruk nipis hangat sebelum tidur dan rasakan bedanya setelah beberapa minggu, maka berat badan anda akan turun secara drastis.

  1. Menenangkan pikiran

Jeruk nipis mempunyai aroma begitu khas yang bisa membuat kita lebih fresh atau segar.

Meski begitu, anda akan merasakan kesegaran yang luar biasa saat anda mencium harumnya jeruk dan pastinya pikiran akan lebih rileks dari sebelumya.

Baca Juga: 5 Manfaat Ikan Lele yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Menjaga Kesehatan Otak

Caranya cukupnya, yaitu campurkan perasan air jeruk nipis dengan air hangat dan rasakan aroma, serta kesegarannya.

  1. Mencegah tumor

Jeruk nipis memiliki zat adiktif bernama naringenin yang tak lain merupakan zat yang mampu mencegah tumor untuk tumbuh dan berkembang di dalam tubuh.

Dengan konsumsi jeruk nipis secara langsung atau diolah, nantinya hasilnya akan sama saja dan manfaatnya sama. Namun, lebih baik anda minum air jeruk nipis dicampur dengan air hangat, agar tubuh lebih terasa hangat.

Baca Juga: 5 Manfaat Kopi Hitam yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Mengurangi Resiko Kanker

  1. Meningkatkan sistem imun tubuh

Jika sistem imun tubuh sudah teratasi, maka tubuh tidak akan mudah terkena suatu penyakit.

Bila tubuh anda ingin memiliki tubuh yang sehat dan tidak mudah sakit, maka konsumsilah air jeruk nipis hangat saat sebelum tidur.

Kandungan air jeruk nipis, terdiri dari asam pantotenat dan vitamin B yang terkandung dalam jeruk nipis mampu membuat memperbaiki kinerja sistem saraf.

Baca Juga: 5 Manfaat Makan Ikan Lele bagi Kesehatan, Kaya Nutrisi Penting Sayang untuk Dilewatkan

  1. Melancarkan pencernaan

Apabila anda memiliki masalah di sistem pencernaan, jangan dianggap remeh karena sistem pencernaan sangat penting dan kondisi tersebut, akan berpotensi terhadap timbulnya penyakit baru dan mengganggu kesehatan yang akan berhubungan dengan lambung dan usus.

Zat aktif yang didalam jeruk nipis bisa mendorong feses keluar, sehingga membuat pencernaan lancar dan mudah terhindar dari susah buang air besar.

Itulah beberapa manfaat dari air perasan jeruk nipis, jika dikonsumsinya sebelum tidur.***

Editor: Farra Fadila

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah