5 Manfaat Makanan Kimchi, Salah Satunya Menjaga Kesehatan Mata

- 1 November 2021, 10:10 WIB
5 Manfaat Makanan Kimchi, Salah Satunya Menjaga Kesehatan Mata
5 Manfaat Makanan Kimchi, Salah Satunya Menjaga Kesehatan Mata /Pixabay/nikluv/

MEDIA BLITAR – Kimchi dikenal sebagai makanan khas Korea Selatan yang bentuknya seperti salad sayuran.

Makanan asal Korea Selatan ini, ternyata juga dijual di restoran Indonesia maupun di supermarket.

Kimchi sendiri terbuat dari sawi putih difermentasi dan nyatanya makanan itu memiliki banyak manfaat, serta kandungan gizinya.

Dalam kimchi terdapat kandungan gizi, seperti ada 17 kalori, 7 gram karbohidrat, 3 gram serat, 3,88 gram gula, 39 mg kalsium, 11, 7 mg vitamin C dan 728 IU vitamin A.

Baca Juga: Kamu Alergi Sinus? Berikut 5 Makanan yang Dapat Membantu Meredakan Sinus

Salah satu manfaat kimchi bagi kesehatan tubuh yaitu menjaga kesehatan mata. Jadi untuk menjaga mata bukan konsumsi buah wortel saja, melainkan konsumsi Kimchi juga bisa menjaga kesehatan mata.

Seperti dirangkum MediaBlitar.com dari laman SehatQ, berikut ini 5 manfaat makanan kimchi:

  1. Sebagai makanan probiotik

Dalam proses fermentasi, pengelolaan kimchi yang dibuatnya menghasilkan bakteri asam laktat bernama Lactobacillus kimchi, karena yang dinobatkan sebagai makanan probiotik dengan manfaat yang sejajar dengan Yoghurt.

Baca Juga: Negara Spanyol Dilarang Tampilkan Iklan Makanan dan Minuman yang Tidak Sehat, Begini Penjelasannya

  1. Melancarkan pencernaan

Tak hanya itu, kimchi juga bermanfaat untuk melancarkan pencernaan dan secara rutin konsumsi kimchi akan mendapatkan asupan probiotik.

Halaman:

Editor: Farra Fadila

Sumber: sehatq


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x