Camilan Lebaran: Resep Cilok Bumbu Balado, Endul dan Banyak Disukai, Yuk Coba Buat di Rumah!

- 10 April 2024, 07:00 WIB
Camilan Lebaran: Resep Cilok Bumbu Balado, Endul dan Banyak Disukai, Yuk Coba Buat di Rumah!
Camilan Lebaran: Resep Cilok Bumbu Balado, Endul dan Banyak Disukai, Yuk Coba Buat di Rumah! /

MEDIA BLITAR - Bagi yang ingin membuat camilan cilok bumbu baladi, simak artikel ini hingga akhir untuk mengetahu cara mudah membuatnya!

Berikut adalah resep Cilok Balado:

Bahan-bahan:

Untuk Cilok:

200 gram tepung tapioka
100 gram tepung terigu
250 ml air
1 sdt garam
1/2 sdt merica bubuk
2 batang daun bawang, iris halus
2 siung bawang putih, haluskan atau cincang halus
Minyak untuk menggoreng

Untuk Balado:

5 buah cabai merah besar
5 buah cabai rawit (atau sesuai selera)
3 siung bawang putih
2 buah tomat
Garam secukupnya
Gula secukupnya
Air secukupnya
Minyak untuk menumis

Baca Juga: Resep Ketupat Sayur Simpel dan Lezat, Masakan Wajib Saat Lebaran Idul Fitri

Langkah-langkah:

Membuat Cilok:

1. Campurkan tepung tapioka, tepung terigu, garam, dan merica bubuk dalam sebuah mangkuk.

Halaman:

Editor: Ayu Eviana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x