Ternyata Konsumsi Vitamin C yang Berlebihan Berbahaya Bagi Kesehatan! Salah Satunya Sebabkan Batu Ginjal

- 5 Maret 2022, 16:44 WIB
Ternyata Konsumsi Vitamin C yang Berlebihan Berbahaya Bagi Kesehatan! Salah Satunya Sebabkan Batu Ginjal
Ternyata Konsumsi Vitamin C yang Berlebihan Berbahaya Bagi Kesehatan! Salah Satunya Sebabkan Batu Ginjal /Pexels/ Andrea Piacquadio

MEDIA BLITAR - Mengonsumsi vitamin C yang berlebihan ternyata berbahaya bagi tubuh. Salah satu bahayanya adalah dapat menyebabkan batu ginjal.

Vitamin C memang nutrisi yang penting bagi tubuh, namun apabila kandungannya berlebihan akan mengancam kesehatan.

Jadi perlu diperhatikan untuk mengonsumsi vitamin C secukupnya untuk mencukupi kebutuhan harian.

Baca Juga: Profil Biodata Valerie MasterChef Indonesia MCI 9 Mirip Artis Korea: Keturunan, Akun IG, Asal, Profesi

Karena suatu yang berlebihan tentunya tidak baik, apalagi sesuatu yang dimasukkan ke dalam tubuh dengan takaran di atas batas.

Simak, berikut beberapa bahaya bagi kesehatan yang disebabkan karena kebanyakan konsumsi vitamin C.

Baca Juga: BIG MATCH! Liverpool vs West Ham United: Prediksi Skor, Line Up, H2H, Jadwal Tayang Liga Inggris

Nutrisi Tidak Seimbang

Saat asupan vitamin C yang berlebihan kemampuan tubuh untuk mengolah nutrisi lainnya juga dapat terganggu.

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x