Ternyata Konsumsi Makanan Ini Baik untuk Menjaga Kesehatan Otak, Salah Satunya Bayam

- 5 Maret 2022, 16:16 WIB
Ternyata Konsumsi Makanan Ini Baik untuk Menjaga Kesehatan Otak, Salah Satunya Bayam
Ternyata Konsumsi Makanan Ini Baik untuk Menjaga Kesehatan Otak, Salah Satunya Bayam / Pexels/ Rodolfo Quiros

Yogurt merupakan makanan yang kaya akan probiotik yang dapat mendukung fungsi otak. Sebenarnya bakteri yan ada di dalam usus menghasilkan dua neurotransmiter penting di antaranya adalah serotonin dan dopamin.

Namun, tidak semua yogurt memiliki kandungan yang sama, sebaiknya memilih yogurt yang plain atau yang bebas kandungan gula.

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING RCTI GRATIS: MasterChef Indonesia MCI 9, Chef Juna Ngamuk Diskualifikasi Peserta

Alpukat

Daging daro buah alpukat mengandung lemak tak jenuh yang sehat dan dapat membantu untuk menurunkan tekanan darah.

Selain itu, buah alpukat juga memiliki fungsi kognitif.

Brokoli

Janis sayuran ini dapat membantu pertumbuhan sel baru pada otak dan menggabungkan sel-sel secara alami.

Hal tersebut dapat meningkatkan fungsi dari memori otak yang dapat membatu mencegah penurunan kognitif.

Baca Juga: Perhatikan! Ini 7 Bahaya Kelebihan Vitamin C Bagi Kesehatan

Halaman:

Editor: Farra Fadila

Sumber: YouTube Kunci Sehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah