Daftar Nama Penerima BPUM UMKM Rp2,4 Juta dari BRI, Cek Di Sini

- 21 Oktober 2020, 10:19 WIB
Cek Daftar Penerima BPUM melalui eform.bri.co.id/bpum.
Cek Daftar Penerima BPUM melalui eform.bri.co.id/bpum. /BRI

- Klik ‘Proses Ingquiry’ Setelah kamu pilih ‘Proses Inquiry’, maka kamu akan mengetahui apakah kamu dinyatakan sebagai penerima dana Rp2,4 juta dari program BPUM.

Baca Juga: Manchester United Atasi Paris Saint Germain 2-1 Lewat Gol Rashford di Menit Akhir

Apabila Anda dinyatakan mendapatkan bantuan BPUM UMKM Rp2,4 juta, akan mendapatkan pemberitahuan sebagai berikut:

“Nomor eKTP terdaftar sebagai BPUM an .................. dengan nomor rekening........... . Untuk verifikasi dan pencairan hubungi Kantor BRI terdekat membawa eKTP.”

Segera datang ke kantor BRI dan menanyakan keberan informasi tersebut kepada petugas. Jika informasi tersebut benar, maka Anda akan diarahkan untuk melengkapi formulir dan menandatangani surat pernyataan. Jangan lupa membawa KTP.

Baca Juga: HOAX ! Hati-Hati Penipuan Formulir Pendaftaran BPUM atau BLT UMKM Rp2,4 Juta, Berikut Penjelasannya

Tetapi bagi Anda yang belum memiliki rekening BRI, pihak bank akan membantu membuatkan rekening BRI baru, untuk mempermudah pencairan. Selanjutnya, Anda diminta menunggu Kemkop UKM untuk verifikasi pencariran dana.

Untuk yang belum mendaftar program BPUM UMKM, Anda bisa melakukan pendaftaran ke instansi yang ditunjuk Kemkop UKM yaitu:

- Dinas yang membidangi koperasi dan UKM,

- Koperasi yang telah disahkan sebagai Badan Hukum,

Halaman:

Editor: Rezky Putri Harisanti

Sumber: https://eform.bri.co.id/bpum


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah