5 Manfaat Minyak Kayu Putih Bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Bisa Merawat Luka

- 27 Desember 2021, 19:50 WIB
5 Manfaat Minyak Kayu Putih Bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Bisa Merawat Luka
5 Manfaat Minyak Kayu Putih Bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Bisa Merawat Luka /Pixabay/Monfocus//

MEDIA BLITAR – Minyak kayu putih merupakan minyak yang dihasilkan dari penyulingan uap ranting dan daun segar pohon kayu putih (Melaleuca Leucadendra) atau disebut cajuput oil ini juga mengandung bahan kimia sineol.

Bahkan ketika seseorang sedang mengalami masuk angin, pusing ataupun sakit kepala, maupun gatal-gatal biasanya dioleskan minyak kayu putih.

Baca Juga: Ternyata Biji Adas Bisa untuk Program Diet, Berikut Manfaat dan efek samping Biji Adas untuk Kesehatan

Ada sebuah studi tentang minyak kayu putih yang menjelaskan, bahwa minyak kayu putih memiliki sifat antioksidan, anti inflamasi, dan meringankan asma.

Sebagaimana dirangkum MediaBlitar dari artikel PMJ News, berikut ini ada 5 manfaat minyak kayu putih bagi kesehatan tubuh:

Baca Juga: Daftar 5 Manfaat dan Kegunaan Minyak Kayu Putih Bagi Kesehatan Tubuh

1. Menyembuhkan sinus, pilek dan flu

Minyak kayu putih yang memiliki sifat anti-inflamasi, maka dari itu minyak kayu putih mampu meringankan gejala pilek, sinus dan flu, serta juga bisa mengobati hidung tersumbat, asma dan sakit tenggorokan.

Selain itu, minyak kayu putih juga terdapat kandungan fitokimia yang dapat menurunkan gejala rhinitis alergi.

Baca Juga: Bukan Hanya Digunakan Bahan Makanan, 5 Manfaat Baking Soda untuk Kesehatan Tubuh

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x