5 Penyebab Serangan Jantung Hingga Cara Mencegah Penyakit Tersebut

- 14 Desember 2021, 20:08 WIB
Kenali Penyebab dan Gejala Serangan Jantung Hingga Cara Mencegah Penyakit Tersebut
Kenali Penyebab dan Gejala Serangan Jantung Hingga Cara Mencegah Penyakit Tersebut /Pexels

Peluang serangan jantung tidak menduga yang meningkat sekitar 70%, jika anda menderita penyakit asma dan bahkan jika menggunakan inhaler untuk mengendalikannya, resiko serangan jantung masih tetap tinggi.

Baca Juga: 5 Manfaat Timun Suri Bagi Kesehatan Salah Satu Manfaatnya Mencegah Diabetes

Karena, penyakit asma kemungkinan akan cenderung mengabaikan sesak dada yang bisa menjadi tanda awal serangan jantung.

Itulah beberapa penyebab serangan jantung dan untuk cara mencegahnya pun cukup mudah dilakukan, seperti berhenti merokok, mengkonsumsi makanan dengan gizi seimbang, tidak konsumsi alkohol secara berlebihan dan olahraga secara teratur.***

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah