Ingin Menurunkan Berat Badan? Coba Konsumsi Terong Ungu yang Juga Miliki Banyak Manfaat Bagi Kesehatan

- 7 November 2021, 21:24 WIB
Ingin Menurunkan Berat Badan? Coba Konsumsi Terong Ungu dan Manfaat Lainnya Bagi Kesehatan
Ingin Menurunkan Berat Badan? Coba Konsumsi Terong Ungu dan Manfaat Lainnya Bagi Kesehatan /Pexels/Alexandr Podvalny

MEDIA BLITAR – Banyak masyarakat kini memilih hidup sehat dengan cara konsumsi sayur-sayuran dan buah-buahan yang baik bagi tubuh, seperti halnya konsumsi terong ungu

Ternyata konsumsi terong ungu memiliki manfaat bisa menurunkan berat badan, karena kandungan kalori yang rendah dan serat tinggi membuat terong menjadi makanan yang ideal untuk anda yang sedang menjalankan program diet atau penurunan berat badan.

Baca Juga: Manfaat Terong Ungu untuk Kesehatan, Ucapkan Selamat Tinggal untuk 7 Penyakit Ini Apa Saja?

Selain itu, terong ungu juga mengandung serat, potassium, magnesium, zat besi, vitamin C dan vitamin B12, serta kulitnya kaya anthocyanins, antioksidan dan pigmen alami yang menyebabkan warna buah ini menjadi ungu.

Tetapi manfaat dari terong ungu bukan hanya untuk menurunkan berat badan, melainkan ada beberapa manfaat lainnya yang baik bagi kesehatan.

Baca Juga: 5 Manfaat Cuka Apel yang Jarang Diketahui Salah Satunya Menurunkan Berat Badan

Seperti dirangkum MediaBlitar.com dari lama SehatQ, berikut 5 manfaat lainnya terong ungu bagi kesehatan:

  1. Membantu mengurangi resiko munculnya penyakit jantung

Konsumsi terong ungu memiliki manfaat, yaitu membantu mengurangi resiko munculnya penyakit jantung, karena didalamnya terdapat kalium, vitamin C, vitamin B6, fitonutrien dan kandungan serat.

Tak hanya itu, dalam konsumsi terong juga baik untuk melancarkan sistem peredaran darah dan dapat dipercaya membantu menjaga kesehatan jantung.

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: sehatq


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x