Ternyata Minyak Jagung Bermanfaat Bagi Kesehatan, Salah Satunya untuk Meningkatkan Kesehatan Mata

- 20 Februari 2022, 12:54 WIB
ilustrasi - Ternyata Minyak Jagung Bermanfaat Bagi Kesehatan, Salah Satunya untuk Meningkatkan Kesehatan Mata
ilustrasi - Ternyata Minyak Jagung Bermanfaat Bagi Kesehatan, Salah Satunya untuk Meningkatkan Kesehatan Mata /@PublicDomainPictures/Pixabay/

Menjaga Kesehatan Jantung

Tak hanya dapat menurunkan kadar kolesterol dalam darah, minyak jagung juga dapat menjaga kesehatan jantung. Hal tersebut lantaran kandungan senyawa antioksidan dan asam linoleat yang merupakan salah satu bentuk asam lemak omega 6. Senyawa antioksidan dapat melindungi tubuh dari paparan atau serangan radikal bebas. Sehingga dapat menghindarkan diri dari risiko kerusakan jantung dan pembuluh darah.

Selain itu, asama linoleat juga dapat menurunkan risiko dari serangan jantung dan menurunkan kematian akibat dari penyakit jantung.

Baca Juga: Siap-siap! Penimbun Minyak Goreng Akan Mendapat Hukuman Pidana 5 Tahun Penjara dan Denda Rp50 Miliar

Mengurangi Peradangan

Manfaat minyak jagung organik selanjutnya adalah untuk mengurangi peradangan, baik omega 3 dan omega 6 diketahui dapat bekerja untuk melawan peradangan ketika dikonsumsi dalam jumlah sedang dalam tubuh.

Dengan mengonsumsi minyak jagung, dapat membantu mengurangi gejala radang sendi, sakit kepala, masalah pencernaan, dan juga kondisi peradangan yang terjadi pada kulit.

Meningkatkan Kesehatan Mata

Kandungan selain lemak yang terkandung dalam minyak jagung, yaitu flavonoid dan antioksidan lutein dapat mengurangi aktivitas radikal bebas yang terjadi di dalam tubuh.

Baca Juga: Soundwave Kolaborasi Dengan Teza Sumendra, Yuk Simak Apa Yang Baru Dari Musik Mereka

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x