Hati-Hati Kebiasaan yang Biasa Dianggap Remeh, Bisa Picu Otak Jadi Lemot bahkan Bisa Pikun Dini

- 22 Desember 2021, 22:16 WIB
Hati-Hati Kebiasaan yang Biasa Dianggap Remeh, Bisa Picu Otak Jadi Lemot bahkan Bisa Pikun Dini.//pexels/yankrukov
Hati-Hati Kebiasaan yang Biasa Dianggap Remeh, Bisa Picu Otak Jadi Lemot bahkan Bisa Pikun Dini.//pexels/yankrukov /

Baca Juga: Sering Dilakukan Tapi Jarang Disadari! Kebiasaan ini Bisa Atasi Rambut Bercabang Menurut Dokter Saddam Ismail

1. Stress

Stress yang kita alami bisa menimbulkan melemahnya kerja otak. Ketika kita tidak bisa mengontrol pikiran dari permasalahan yang dialami, maka otak kita bisa kehilangan sedikit kemampuan untuk berpikir.

Secara nyata, orang yang mengalami stress akan menurunkan kinerja otak dan menurunkan daya ingat. Oleh Karena itu kita harus bisa mengontrol stres agar tidak berlarut-larut, sehingga otak kita juga tetap sehat.

 Baca Juga: Pingin Perut Kotak-kotak? Lakukan 5 Kebiasaan Bakar Lemak Perut Tanpa Repot-repot Menderita

2. Mendengarkan musik terlalu keras

Mendengarkan musik terlalu keras bisa menjadi masalah dalam sistem kerja otak kita. Apalagi kita mendengarkan musik dalam waktu yang lama dan setiap hari.

Mulai saat ini kamu harus mengurangi kebiasaan buruk ini, karena selain bisa merusak pendengaran, juga bisa mempengaruhi kemampuan daya ingat otak kamu.

 Baca Juga: Tubuhmu Membuncit? Coba Cara Bakar Lemak Perut Tanpa Menderita Cukup Lakukan 5 Kebiasaan Ini

3. Minum alkohol

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah