Sering Mengalami Insomnia, Berikut Cara Ampuh Mengatasinya, 5 Menit Langsung Tertidur

- 17 November 2021, 21:52 WIB
ilustrasi insomnia.
ilustrasi insomnia. /Pexels/cottonbro

Pakai kaus kaki

Mengenakan kaus kaki ternyata punya efek terhap kualitas tidur lho.

Bahkan, sebuah riset membuktikan bahwa mengenakan kaus kaki dapat membantu seseorang untuk tidur lebih cepat.

Ini tidak lain karena kaus kaki dapat melebarkan pembuluh darah dan menghangatkan bagian kaki.

Sehingga, bagian tubuh yang lain akan otomatis menjadi lebih dingin.

Tubuh yang dingin akan mengirim sinyal ke otak dan mengisyaratkan bahwa sudah waktunya tidur. Dengan begitu, Anda akan tidur lebih cepat.

Baca Juga: Kecup Kening Ayu Ting-Ting, Ivan Gunawan Banjir Dukungan Nikah dengan Sang Biduan, Ayu: Takut Nggak Bisa Tidur

Mandi air dingin

Mandi air dingin memang dapat menyegarkan badan dan menghilangkan kantuk.

Tapi, ternyata mandi dengan air dingin sebelum tidur ternyata menimbulkan kantuk.

Sama halnya dengan mengenakan kaus kaki sesaat sebelum tidur, mandi air dingin juga mampu menurunkan suhu tubuh.

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah