Penderita Insomnia Wajib Coba, Makanan dan Minumman ini Buat Tidur Lebih Pulas

- 13 September 2021, 23:03 WIB
Ilustrasi tidur
Ilustrasi tidur /Pexels / Andrea Piacquadio

Baca Juga: Fokus hingga Nyalakan TV, Berikut Langkah Mengatasi Insomnia

5. Jus Ceri

Jus manis ini kaya akan triptofan pemicu melatonin, dan juga meningkatkan kadar insulin dalam tubuh yang bisa membuat tubuh sedikit mengantuk.

Studi ini menemukan bahwa mengonsumsi jus ceri dua kali sehari meningkatkan waktu tidur hingga 90 menit.

6. Kacang Almond

Kandungan magnesium yang terdapat di alomnd digunakan sebagai obat sakit kepala dan untuk mengurangi stres.

Secara umum mereka membantu fungsi pikiran menjadi lebih baik dan bisa mendorong Anda untuk tidur. Selain itu kaya akan lemak jenuh tunggal, yang juga dapat meningkatkan kualitas tidur dan jantung yang lebih sehat.

Artikel ini sudah tayang sebelumnya di Pikiran-Rakyat.com dengan judul "
6 Makanan dan Minuman yang Buat Tidur Lebih Nyenyak, Bisa Dicoba Penderita Insomnia".***

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah