Ternyata Selama Ini Konsumsi Buah Naga Bisa Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh dan Bisa Jadi Menu Diet

- 17 Juni 2021, 10:00 WIB
Ternyata Selama Ini Konsumsi Buah Naga Bisa Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh dan Bisa Jadi Menu Diet
Ternyata Selama Ini Konsumsi Buah Naga Bisa Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh dan Bisa Jadi Menu Diet /Pixabay/Febe Gracia

 

MEDIA BLITAR – Buah naga atau dalam bahasa inggris disebut dragon fruit merupakan buah yang berasal dari Amerika Tengah dan memiliki bentuk yang unik. Namun nama buah naga diambil dari bentuk bagian luar yang bentuknya runcing.

Di Amerika Serikat, buah naga lebih dikenal dengan sebutan Pitaya atau dragon fruit. Buahnya di dalam berwarna ungu ada keabuanya dan memiliki cita rasa manis.

Namun bagi anda yang pernah konsumsi buah naga, taukah kamu kalau ternyata buah naga memiliki banyak manfaat, sebagaimana dilansir MediaBlitar.com dari berbagai sumber informasi, berikut penjelasannya.

Baca Juga: 5 Manfaat Buah Mangga, Salah Satunya Bisa Meningkatkan Imun Tubuh

Buah naga merupakan kaktus Hylocereus yang sering ditemukan di daerah Mexico, Amerika Tengah, tetapi dapat tumbuh di seluruh dunia.

Mareya Ibrahim yang juga pendiri Eat Cleaner dan penulis Eat Like You Give a Fork yang menyebutkan buah naga sangat populer di Asia Tenggara dan tumbuh sumbur di kawasan ini.

Selain itu bentuk buah naga yang unik mempunyai banyak manfaat nutrisi begitu besar bagi kesehatan tubuh sampai ahli nutrisi memuji kemampuan buah yang berasal dari Meksiko tersebut.

Baca Juga: Jangan Beli Jus Buah Sembarangan, Ini 3 Kekurangan Jus Buah yang Diolah Sembarangan

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x