Panduan Daftar Online Banpres BPUM atau BLT UMKM di www.depkop.id Untuk Mendapatkan Rp2,4 Juta

- 19 Oktober 2020, 14:42 WIB
Ilustrasi BLT
Ilustrasi BLT /Antara

Baca Juga: Jangan Ragu, Anda Bisa Mendaftar Banpres BPUM Rp2,4 Juta Meski Tak Punya Rekening Bank Penyalur

Pendaftar yang telah mengajukan program Banpres BPUM atau BLT UMKM dan dinyatakan lulus akan mendapatkan pemberitahuan melalui pesan singkat atau SMS dari bank penyalur.

Selanjutnya, setelah menerima pesan singkat penerima program Banpres BPUM atau BLT UMKM diharapkan segera melakukan verifikasi ke bank penyalur. Selanjutnya, pihak bank akan melakukan verifikasi ulang dan proses pencairan dan bisa dilakukan.

Baca Juga: Aston Villa Kalahkan Tuan Rumah Leicester City Lewat Gol Ross Barkley Di Menit Akhir

Hanung menjelaskan, bagi masyarakat yang memenuhi syarat yang telah ditetapkan bisa mendatangi atau melakukan konfirmasi telepon kepada dinas koperasi dan UKM daerah setempat.

“Caranya surati atau telepon dinas yang menangani Koperasi dan UKM untuk diusulkan menjadi calon penerima BPUM. Dinas akan mengusulkan kepada Kemenkop UKM,” jelas Hanung.

Program Banpres BPUM atau BLT UMKM ini bukan kredit ataupun pinjaman, melainkan hibah. Oleh sebab itu, penerima tidak akan dikenai biaya apapun dalam proses penyalurannya.

***

Halaman:

Editor: Disca Betty Viviansari

Sumber: Depkop RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x