Hotman Paris Sebut RUU Cipta Kerja Berpotensi Berikan Sanksi Pidana Bagi Pengusaha

- 17 Oktober 2020, 20:37 WIB
Hotman Paris Hutapea Kembali Tanggapi RUU Cipta Kerja.
Hotman Paris Hutapea Kembali Tanggapi RUU Cipta Kerja. /Instagram.com/@hotmanparisofficial

Temuan Hotman dalam UU Cipta Kerja tersebut berhasil menembus kiprahnya di dunia pengacara, di mana hukum perdata berubah menjadi pidana.

"Ini pertama kalinya UU di mana perdata menjadi pidana, dan ini menguntungkan siapa? Terserah pada masyarakat yang menilai," kata Hotman menutup video tersebut.

Baca Juga: Terungkap! Ini 12 Aktor Dibalik Lahirnya RUU Omnibus Law Cipta Kerja

Seperti diberitakan sebelumnya, Hotman Paris beberapa waktu lalu menyebut bahwa pasal-pasal tersebut sangat menguntungkan buruh dan pekerja. Di mana pengusaha akan memberikan hak pekerja hanya dengan satu laporan kepolisian.***(Hani Febriani/Pikiranrakyat.com)

 

Halaman:

Editor: Rezky Putri Harisanti

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x