Dapur ala Zero Waste, Langkah Kecil Untuk Selamatkan Lingkungan

- 3 Oktober 2020, 13:45 WIB
Zero Waste
Zero Waste /RikaC Pixabay/Pixabay

Baca Juga: Nggak Kalah Seru, 5 Drama Korea Lawas Ini Bakal Sukses Bikin Kamu Nostalgia

4. Penyimpanan makanan dengan benar
Sejumlah buah dan sayuran mengeluarkan gas alami saat matang. Gas itu dapat membuat produk lain lebih cepat rusak. Maka simpanlah secara terpisah buah dan sayur yang kamu beli. Misalnya, simpan pisang, apel, dan tomat di wadah berbeda.

Menyimpan buah dan sayur lebih baik jika tidak dibungkus plastik karena akan mempercepat proses pematangan.

5. Olah makanan yang hampir busuk atau kedaluwarsa
Bahan makanan yang layu bukan berarti sudah tidak bisa diolah menjadi masakan. Jadi pilah-pilah dahulu persediaan makanan. Jika kerusakannya tidak fatal, segera olah menjadi aneka masakan seperti kue atau smoothies.

Baca Juga: 2 Cara Mudah Pembiakan Tanaman Aglonema, Yuk Coba Sekarang!

Sampah organik jangan kemudian dibuang, namun olah kembali menjadi pupuk kompos.

6. Pisahkan sampah
Sampah dapur terdiri dari sampah organik dan anorganik. Jenis kedua sampah ini berbeda oleh sebab itu harus dibedakan tempat pembuangannya. Buang sampah organik dan anorganik secara terpisah agar memudahkan dalam pengolahannya.

Hal yang tidak kalah penting yaitu membiasakan diri untuk membuang sampah pada tempatnya.

***

Halaman:

Editor: Ninditoo

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah