4 Rekomendasi Makanan Rebus yang Memiliki Manfaat untuk Tubuh, Salah Satunya Brokoli

- 31 Maret 2022, 17:54 WIB
4 Rekomendasi Makanan Rebus yang Memiliki Manfaat untuk Tubuh, Salah Satunya Brokoli/ pixabay
4 Rekomendasi Makanan Rebus yang Memiliki Manfaat untuk Tubuh, Salah Satunya Brokoli/ pixabay /

3. Telur

Telur merupakan makanan yang seringkali dikonsumsi banyak orang dengan cara digoreng, namun jika telur itu direbus memiliki manfaat baik untuk tubuh.

Protein dari putih telur rebus sangat baik untuk kesehatan, karena membantu menjaga darah tetap stabil.

Untuk konsumsi telur rebus ini, kamu bisa tambahkan sedikit merica untuk membuat telur lebih enak dan sehat.

Baca Juga: UNIK! Pembalap MotoGP Bakal Disuguhi Wedang Jahe Saat Bertemu Jokowi Jelang Balapan di Sirkuit Mandalika

4. Kacang-kacangan

Menurut penelitian telah menunjukkan, bahwa makan kacang rebus dapat menurunkan kolesterol darah, mengurangi tekanan darah, dan membantu menurunkan berat badan yang semuanya itu, merupakan faktor resiko penyakit jantung.

Selain itu, kacang-kacangan juga rendah lemak jenuh dan lemak trans, serta tinggi serat larut.

Itulah beberapa rekomendasi makanan rebus yang dapat dikonsumsi, dan memiliki manfaat untuk tubuh.***

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x