Rekomendasi Buah Segar yang Dapat Melindungi Kesehatan Ginjal, Salah Satunya Anggur Merah

- 6 Maret 2022, 12:49 WIB
Rekomendasi Buah Segar yang Dapat Melindungi Kesehatan Ginjal, Salah Satunya Anggur Merah.*/Pexels/ Bruno Scramgron/
Rekomendasi Buah Segar yang Dapat Melindungi Kesehatan Ginjal, Salah Satunya Anggur Merah.*/Pexels/ Bruno Scramgron/ /

Nanas

Buah nanas merupakan buah tropis yang rendah akan potasium dan dapat dikonsumsi oleh mereka yang memiliki masalah dengan ginjal.

Nanas kaya akan serat, vitamin B, mangan, dan bromelain yang dapat membantu mengurangi peradangan.

Blueberry

Blueberry adalah sumber antioksidanyang baik bagi tubuh. Kandungan antioksidan dalam blueberry memiliki fungsi sebagai anti peradangan.

Lalu buah ini rendah akan sodium, fosfor, dan potasium.

Baca Juga: Bikin Nagih! Resep Camilan Enak, Berbahan Tepung dan Lumer Dimulut

Apel

Apel merupakan salah satu buah yang kaya akan antioksiodan, dalam apel memiliki kandungan yang rendah potasium dan memiliki sifat anti inflamasi, serta mengandung pektin.

Semua kandungan apel tersebut memiliki peran yang penting dalam memperbaiki fungsi dari ginjal.

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x