Tanpa Olahraga, Berikut 4 Cara Kecilkan Perut Buncit

- 9 September 2021, 08:55 WIB
Perut Buncit
Perut Buncit /Pixabay/

Jadi usahakan untuk selalu mengonsumsi makanan berserat tinggi setiap hari seperti wortel, biji rami, alpukat, kacang polong, buah berry dan lainnya agar perut buncit segera pergi menjauhi.

Baca Juga: Jangan Anggap Remeh, 5 Kebiasaan Ini Sebabkan Perut Buncit Salah Satunya Makan Tengah Malam

2.Jangan Lewatkan Sarapan

Sarapan merupakan salah satu hal yang penting untuk dilakukan jika ingin memiliki perut rata.

Tidak hanya membuat tubuh lebih sehat dan memberikan energi untuk menjalani hari, sarapan akan membantu mengontrol porsi makan siang sehingga tidak makan berlebihan.

3.Jeruk Nipis atau Lemon

Konsumsi satu buah jeruk nipis atau lemon setiap hari dipercaya sangat efektif untuk meluruhkan lemak membandel dalam tubuh.

Biasanya lemak-lemak tersebut yang menyebabkan perut, paha, bokong, lengan, dan pinggul membesar.

Baca Juga: Perut Buncit Mengganggu Penampilan? Simak 5 Gerakan Meratakan Perut Sebelum Tidur

Buah ini mampu mendetoks racun pada sistem pencernaan dan membantu fungsi kerja liver.

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah