Program Kartu Prakerja Gelombang 8 Sudah Dibuka, Ini Syarat dan Cara Mendaftarnya!

- 10 September 2020, 21:48 WIB
Gelombang 8 Kartu Prakerja telah dibuka, Yuk Daftar!
Gelombang 8 Kartu Prakerja telah dibuka, Yuk Daftar! /Begini cara daftarnya. Foto: Prakerja.go.id/

Selain itu, peserta juga harus mengikuti tes motivasi dan kemampuan dasar untuk mengenali kompetensi dan potensi yang dimiliki.

Baca Juga: Bansos Tunai Rp500 Ribu Cair Langsung Untuk PKH dan BPNT, Ini Syarat Lengkapnya!

Peserta akan mendapatkan insentif dana Rp600 ribu selama 4 bulan jika pelatihan telah selesai dan formulir survei sudah diisi. Insentif ini akan diberitahukan langsung oleh pihak penyelenggara kepada peserta melalui website dan sms.

Calon peserta Kartu Prakerja yang sudah dapat SMS pemberitahuannya, silakan cek akun Prakerja secara berkala. Hal ini dilakukan untuk mengetahui dana pelatihan telah dikirimkan atau belum.

Baca Juga: Bansos Tunai Rp500 Ribu Cair Langsung Untuk PKH dan BPNT, Ini Syarat Lengkapnya!

Jangan sampai lupa menggunakan dana ini, karena jika tidak digunakan selama 30 hari maka secara otomatis dana akan ditarik oleh Kemnaker.

Informasi lengkap mengenai pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 8 dapat dilihat
di www.prakerja.go.id.

Halaman:

Editor: Ninditoo

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah