Megawati Bingung Melihat Ibu-ibu Bisa Belanja Baju Baru Tapi Masih Antre Minyak Goreng

- 21 April 2022, 14:51 WIB
Megawati Bingung Melihat Ibu-ibu Bisa Belanja Baju Baru Tapi Masih Antre Minyak Goreng
Megawati Bingung Melihat Ibu-ibu Bisa Belanja Baju Baru Tapi Masih Antre Minyak Goreng /Tangkapan layar Youtube.com/Pion

Menurutnya hal ini harus dibuktikan, sebab banyak masyarakat yang belum apa-apa sudah banyak menuntut dan turun ke jalan untuk mendemo pemerintah.

“Ini (kondisi ekonomi) kan harus diriset, why? Apakah benar kita jatuh depresi? No! Tidak! Tentu dari sisi politik coba, belum apa-apa demo,” tutur Ketua Umum (Ketum) PDI Perjuangan (PDIP) tersebut.

Baca Juga: Aturan Terbaru Mudik Balik Lebaran 2022, Ada Tambahan untuk Anak Usia 6 Sampai 17 Tahun Wajib PCR

Seperti diketahui, pada pemilu 1999 awal Era Reformasi, PDIP mampu memenangkan pemilu.

Meski keluar sebagai pemenang, Mega kalah suara oleh Abdurrahman Wahid yang saat itu masih lewat MPR.

Presiden Abdurrahman Wahid (Gusdur) saat itu hanya bertahan dari 1999-2001, sementara Mega yang menjabat sebagai Wapres otomatis naik menjadi Presiden periode 2001-2004.

Mega kembali mencoba peruntungannya pada Pilpres 2004, namun dirinya kalah suara yang saat itu dimenangkan oleh Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).***

Halaman:

Editor: Farra Fadila

Sumber: YouTube BRIN Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah