Profil Biodata Indrasari Wisnu Wardhana Tersandung Kasus Ekspor Minyak Goreng Langka Bukan Orang Sembarangan

- 19 April 2022, 18:30 WIB
Profil Biodata Indrasari Wisnu Wardhana Tersandung Kasus Ekspor Minyak Goreng Langka Bukan Orang Sembarangan/Bappebti/
Profil Biodata Indrasari Wisnu Wardhana Tersandung Kasus Ekspor Minyak Goreng Langka Bukan Orang Sembarangan/Bappebti/ /

MEDIA BLITAR – Kejaksaan Agung (Kejagung) telah ketok palu menetapkan empat orang tersangka dalam kasus korupsi ekspor crude palm oil (CPO) atau minyak goreng. Keempat tersangka tersbut salah satunya adalah Dirjen Perdagangan Luar Negeri Kementerian Perdagangan berinisial IWW dibantu dengan 3 orang lain dari pihak swasta.

Dirjen Perdagangan Luar Negeri Kementerian Perdagangan berinisial IWW ini tidak lain dan tidak bukan adalah Indrasari Wisnu Wardhana. Lantas siapa sebenarnya sosok Indrasari Wisnu Wardhana?

Simak profil biodata Indrasari Wisnu Wardhana yang tersandung kasus ekspor minyak goreng langka bukan orang sembarangan.

Baca Juga: Daftar 4 Tersangka Dalang di Balik Kelangkaan Minyak Goreng Ternyata di Ekspor: Langsung Ditahan Kejagung

Menyadur dari situs Kementerian Perdagangan (Kemendag), Selasa 19 April 2022 oleh Media Blitar. Dari penelusuran, Dirjen Perdagangan Luar Negeri dijabat oleh Indrasari Wisnu Wardhana.

Tercatat, Indrasari Wisnu Wardhana berkantor di Jalan MI Ridwan Rais, Jakarta Pusat, Gedung Utama Kemendag Lantai 9.

Selain menjadi Dirjen Perdagangan Luar Negeri, Indrasari Wisnu Wardhana juga menjabat Plt Kepala Bappebti Kementerian Perdagangan.

Baca Juga: TERKUAK! Dalang di Balik Kelangkaan Minyak Goreng, Kejagung Tetapkan Dirjen di Kemendag jadi Tersangka

Indrasari Wisnu Wardhana sebagai Plt Kepala Bappebti bertugas menyelenggarakan perumusan dan pelaksanaan kebijakan di bidang pengembangan, pembinaan, dan pengawasan perdagangan berjangka komoditas, sistem resi gudang, dan pasar lelang komoditas.

Pernah Diperiksa KPK: Suap Impor Ikan Dan Bawang

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x