Wajib Tahu! Efek dan Cara Melindungi Rambut dari Sinar UV

- 22 Januari 2022, 10:06 WIB
Wajib Tahu! Efek dan Cara Melindungi Rambut dari Sinar UV
Wajib Tahu! Efek dan Cara Melindungi Rambut dari Sinar UV //Freepik

Baca Juga: Bukannya Sehat, Keramas Setiap Hari Bisa Sebabkan Sederet Masalah Kesehatan Pada Rambut

  1. Keramas

Terlalu sering mencuci rambut akan menyebabkan rambut semakin kering. Gunakan sampo yang ringan, cuci pangkal rambut kemudian gunakan busanya untuk mencuci batang hingga ujung rambut.

  1. Cuci rambut setelah berenang

Penelitian menunjukkan kaporit dalam kolam renang  dan sinar UV dapat menyebabkan perubahan signifikan pada warna rambut. Sehingga mencuci rambut setelah berenang dapat mengurangi kerusakan rambut.

  1. Hindari pengering rambut (hair dryer)

Hindari mengeringkan rambut menggunakan pengering (hair dryer), sebaiknya biarkan rambut kering secara alami.

  1. Pangkas ujung rambut
  2. Apabila memiliki rambut yang diwarnai, sebaiknya melakukan perawatan khusus rambut diwarnai, atau dapat menggunakan topi.
  3. Gunakan pelindung rambut

Gunakanlah conditioner tanpa bilas dengan SPF, atau menggunakan produk rambut yang mengandung SPF

Baca Juga: 5 Bahan Alami untuk Menghitamkan Rambut Kepala Mudah, Murah dan Efektif, Wajib Anda Coba!

  1. Mengikat rambut dapat membantu mengurangi keringat akibat panas sinar matahari
  2. Minum banyak cairan

Minum cukup air, mengonsumsi buah dan sayuran adalah tip perawatan rambut saat musim panas.

  1. Gunakan dry shampoo

Dry shampoo dapat membantu anda ketika musim panas.

Baca Juga: Sering Dilakukan Tapi Jarang Disadari! Kebiasaan ini Bisa Atasi Rambut Bercabang Menurut Dokter Saddam Ismail

  1. Lakukan perawatan deep conditioning

Perawatan deep conditioning dapat menjaga rambut terhidrasi dan ternutrisi, namun gunakan seminggu sekali.

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: Stylecraze


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah