Fakta Menarik dan Kandungan Air Kelapa, Air Isotonik Terbaik yang Diberikan Oleh Allah Kepada Hamba NYA

- 12 Januari 2022, 07:49 WIB
 Fakta menarik dan kandungan air kelapa, air isotonik terbaik yang diberikan oleh allah kepada hamba NYA
Fakta menarik dan kandungan air kelapa, air isotonik terbaik yang diberikan oleh allah kepada hamba NYA /pixabay/Irenna86

MEDIA BLITAR – Air kelapa merupakan air murni yang disediakan oleh sang pencipta kepada semua hambaNYA di bumi.

Secara fisik, air kelapa memiliki pelindung berlapis dalam buah kelapa. Perlindungan ini memiliki fungsi untuk menjaga kandungan di dalam air tersebut.

Apabila kita melihat satu buah kelapa, kita akan melewati tiga lapisan pelindung sebelum bisa mencapai ke dalam air kelapa.

Baca Juga: Lirik Lagu Haruskah Kumati yang Dipopulerkan Ada Band di Tahun 2000-an

Lapisan pertama berupa serabut yang cukup tebal, sehingga perlu tenaga yang tidak kecil untuk membuka lapisan pertama ini.

Lapisan kedua, adalah cangkang atau batok kelapa, yang juga sulit untuk dipecahkan dengan tangan kosong.

Lapisan ketiga adalah daging buah, daging kelapa ini memiliki banyak sekali manfaat selain dikonsumsi sebagai pelengkap air kelapa.

Baca Juga: 3 Manfaat Tomat Bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Mencegah Kanker

Ketiga lapisan ini menjaga kandungan dari air kelapa agar tetap murni dan tidak terkontaminasi oleh serangga dan juga debu disekitar pohon kelapa.

Halaman:

Editor: Farra Fadila

Sumber: Instagram @zaidulakbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x