Kenali Apa itu Prader Willi Syndrome? Kasus Genetik Langka Lapar Permanen Terjadi 1 dari 15,000 Anak

- 20 Desember 2021, 21:29 WIB
Kenali Apa itu Prader Willi Syndrome? Kasus Genetik Langka Lapar Permanen Terjadi 1 dari 15,000 Anak
Kenali Apa itu Prader Willi Syndrome? Kasus Genetik Langka Lapar Permanen Terjadi 1 dari 15,000 Anak /Pixabay/skalekar1992/

Baca Juga: Capai Petisi 200.000 Tanda Tangan dan Sponsor Satu per Satu Mundur, Drakor Snowdrop Terancam Gagal Tayang

Lalu, apa saja gejala Prader Willi Syndrome?

Terdapat gejala khas sindrom ini diantaranya meliputi:

1.       Nafsu makan besar dan konsumsi makanan secara berlebihan. Penderita dengan sindrom ini bisa makan tiga hingga enam kali lebih banyak dibandingkan anak lain pada usianya yang sama dan selalu merasa lapar

2.       Pertumbuhannya terbatas

3.       Kelemahan yang dipicu oleh otot melemah (hipotonia)

Baca Juga: KABAR DUKA Edelenyi Laura Anna Meninggal Dunia, Padahal Tunjukkan Tanda Sembuh dari Lumpuh

4.       Kesulitan dalam belajar

5.       Perkembangan seksual berkurang

6.       Terjadi permasalahan perilaku seperti stubbornnes dan amarah

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah