7 Kebiasaan yang Bisa Mendatangkan Hantu Salah Satunya Bakar Terasi di Malam Hari

- 30 November 2021, 16:02 WIB
7 Kebiasaan yang Bisa Mendatangkan Hantu Salah Satunya Bakar Terasi di Malam Hari
7 Kebiasaan yang Bisa Mendatangkan Hantu Salah Satunya Bakar Terasi di Malam Hari /Pixabay/magwood_photography
  1. Bakar Terasi Saat Malam Hari

Apakah Anda seringkali membakar terasi di rumah ketika waktu sudah menunjukkan malam hari? Apabila Anda sering melakukan kebiasaan tersebut, maka sebaiknya Anda segera menghindarinya.

Tahukah Anda bahwa kebiasaan membakar terasi dapat memicu bau yang menyengat sekaligus khas. Bau terasi tersebut dianggap mampu memanggil makhluk halus.

  1. Mandi di Tempat yang Gelap

Usahakan sebelum Anda mandi mengecek kamar kamar mandi dalam kondisi cahaya terang. Hal itu karena kamar mandi yang gelap merupakan tempat paling disukai oleh makhluk halus. Bagi Anda yang memiliki kebiasaan mandi saat malam hari juga perlu waspada.

Banyak orang yang percaya bahwa kebiasaan mandi di tempat gelap juga menjadi salah satu pemicu Anda diganggu oleh makhluk halus. Apalagi Anda sebelum mandi tidak membaca doa terlebih dahulu.

Baca Juga: Siapa yang Nggak Mau Awet Muda? Tanpa Disadari 5 Kebiasaan Sepele Ini Bisa Mempercepat Penuaan

  1. Menyisir Rambut di Malam Hari

Nah, kebiasaan ini paling sering dilakukan oleh wanita. Banyak yang mempercayai bahwa menyisir rambut saat malam hari dapat mendatangkan makhluk halus. Sebaiknya Anda menyisir rambut di bawah cahaya lampu terang.

  1. Menyapu saat Malam Hari

Perlu Anda ketahui menyapu saat malam hari mampu memanggil makhluk halus menurut masyarakat Jawa. Pasalnya, kebiasaan tersebut diyakini mampu menghalangi akses keluar maupun masuk dari makhluk halus yang ada di sekitar lingkungan Anda. Itulah 7 kebiasaan yang dapat mendatangkan hantu yang sering dilakukan tapi tidak disadari banyak orang.***

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah