Manfaat Air Tajin Bagi Kesehatan Sering Dianggap Sepele, Ternyata Obati Sariawan hingga Tambah Energi

- 27 Oktober 2021, 08:35 WIB
Manfaat Air Tajin Bagi Kesehatan Sering Dianggap Sepele, Ternyata Obati Sariawan hingga Tambah Energi
Manfaat Air Tajin Bagi Kesehatan Sering Dianggap Sepele, Ternyata Obati Sariawan hingga Tambah Energi / /FREEPIK/freepik/

MEDIA BLITAR – Sebagian besar orang mungkin sudah mengenal air tajin. Air tajin sendiri sudah kerap kali digunakan sehingga masyarakat Indonesia mungkin tak asing dengan air satu ini.

Air tajin adalah air yang terbuat dari rebusan beras. Sebelum air terserap habis oleh beras, sisa air yang hanya 1/4 akan mengental. Air itulah yang disebut air tajin.

Terkadang air rendaman beras atau dikenal dengan air tajin memang tampak keruh yang kotor. Tak heran banyak orang membuangnya karena berpikir bahwa air tersebut tak berguna.

Baca Juga: Tidak Banyak Yang Tahu! Berikut 5 Manfaat Air Tajin Untuk Kesehatan, Bisa Obati Sariawan Juga?

Tapi tahukah Anda, di dalam air tajin terdapat banyak nutrisi esensial yang dapat memberikan manfaat kesehatan.

Bukan tanpa alasan air tajin ini banyak digunakan. Kandungan yang ada di dalam air tajin dipercaya berguna untuk kesehatan tubuh.

Air tajin dinilai mengandung berbagai macam senyawa bioaktif di dalamnya, seperti asam amino, vitamin B1 (tiamin), vitamin B2 (riboflavin), vitamin B3 (niasin), vitamin E, mineral (natrium dan kalium), hingga zat antioksidan.

Baca Juga: 5 Manfaat Cuka Apel yang Jarang Diketahui Salah Satunya Menurunkan Berat Badan

Seperti dikutip dari laman Times Now News, Selasa 25 Oktober 2021 berikut manfaat air tajin bagi kesehatan.

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah