Kelelahan Setelah Makan hingga Kesemutan, Berikut Tanda Diabetes Meningkat

- 17 Agustus 2021, 20:06 WIB
Kelelahan Setelah Makan hingga Kesemutan, Berikut Tanda Diabetes Meningkat
Kelelahan Setelah Makan hingga Kesemutan, Berikut Tanda Diabetes Meningkat /Pixabay/Steve Buissinne/

Apalagi jika ada peningkatan tekanan bola mata atau glaukoma akan semakin tidak nyaman.

Baca Juga: Waspada! Bagi Ibu Menyusui Anaknya Sering Konsumsi Soft Drink Akan Tingkatkan Resiko Diabetes

  1. Infeksi saluran kencing berulang

Peningkatan gula darah tubuh akan menurunkan imunitas tubuh sehingga meningkatkan resiko infeksi berulang.

Seringnya pada wanita di area Miss V akibat pipis mengandung gula sehingga akan meningkatkan pertumbuhan jamur di miss V.

Jadinya miss V akan sering gatal, tidak nyaman, berbau seperti susu basi, sering keputiham

  1. Sulit sembuh ketika terluka

Orang dengan diabetes akan semakin lama penyembuhan luka bahkan tidak sembuh dan beresiko borok serta amputasi.

Biasanya baru tau menderita diabetes setelah muncul namun tidak kunjung sembuh dan malah bertambah parah.

Baca Juga: Cek Fakta: Ternyata Bau Mulut Bisa Mengakibatkan Gejala Diabetes, Kok Bisa? Simak Tips dan Alasannya

  1. Mual muntah dan tercium bau amoniak

Ini terjadi akibat Ketoasidosis metabolih biasanya terjadi pada gula darah yang terlampau tinggi hingga 600 dengan normal nya 120-180.

Gula darah tinggi merangsang mual, muntah dan pembakaran lemak dan protein sebagai energi tubuh.

Halaman:

Editor: Farra Fadila

Sumber: Ringtimes Bali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah