Sering Cekcok dengan Pasangan? Ketahui Bahasa Kasih Sayang Pererat Keharmonisan

- 29 Mei 2021, 07:05 WIB
Sering Cekcok dengan Pasangan? Ketahui Bahasa Kasih Sayang Pererat Keharmonisan.*Kumpulan ucapan Hari Valentine atau Hari Kasih Sayang/Freepik
Sering Cekcok dengan Pasangan? Ketahui Bahasa Kasih Sayang Pererat Keharmonisan.*Kumpulan ucapan Hari Valentine atau Hari Kasih Sayang/Freepik /

- Pelukan

Berpelukan, menjadi salah satu interaksi yang sering menjadi isyarat untuk menyalurkan energi.

Beberapa di antara individu yang mendeskripsikan bahasa kasih sayang dalam bentuk pelukan, maka akan merasa sangat senang bisa berpelukan dengan orang terkasih.

Hal ini, juga harus dipahami oleh pasangan, supaya tidak timbul kesalahpahaman.

Jika kamu dan pasangan, terlebih lagi yang sudah menikah, memiliki bahasa kasih sayang yang berbeda, maka komunikasikan hal ini di awal, supaya hubunganmu dan pasangan harmonis, minim dari prahara dan cekcok.

Baca Juga: Sholat Gerhana Bulan, Simak Berikut Ini Tata Cara Shalat, Bacaan Niat, Serta Hukum Menjalakannya

- Afirmasi

Merupakan bahasa kasih sayang lewat kata-kata, berupa kalimat sederhana yang menenangkan hati pun, bisa membuat beberapa individu yang mendeskripsikan bahasa kasih sayang dengan afirmasi sangat bahagia.

Misalnya, “Aku cinta kamu”, ini bisa diucapkan kapan saja kepada pasangan.

Selain itu, memberikan rasa percaya pada pasangan, bisa dengan mengucapkan, “Percaya sama saya”, mengisyaratkan jika kamu atau pasangan bisa melindungi satu sama lain dengan sepenuh hati, tanpa ingin melukai, dan dibuktikan dengan tindakan.

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah