Tak Hanya Minum Air Putih, Ternyata Buah Ini Juga dapat Bantu Jaga Kesehatan Ginjal

- 6 Maret 2022, 12:35 WIB
Tak Hanya Minum Air Putih, Ternyata Buah Ini Juga dapat Bantu Jaga Kesehatan Ginjal.*/ Pexels/ Artem Podrez/
Tak Hanya Minum Air Putih, Ternyata Buah Ini Juga dapat Bantu Jaga Kesehatan Ginjal.*/ Pexels/ Artem Podrez/ /

Nanas kaya akan serat, vitamin B, mangan, dan bromelain yang dapat membantu mengurangi peradangan.

Baca Juga: Asam Urat? Konsumsi 9 Makanan Herbal Murah-meriah Ini, Minim Efek Samping Kata Dr. Saddam Ismail

Blueberry

Blueberry adalah sumber antioksidanyang baik bagi tubuh. Kandungan antioksidan dalam blueberry memiliki fungsi sebagai anti peradangan.

Lalu buah ini rendah akan sodium, fosfor, dan potasium.

Baca Juga: Khasiat Buah Alpukat, Nomor 2 Penting Bagi Ibu Hamil

Apel

Apel merupakan salah satu buah yang kaya akan antioksiodan, dalam apel memiliki kandungan yang rendah potasium dan memiliki sifat anti inflamasi, serta mengandung pektin.

Semua kandungan apel tersebut memiliki peran yang penting dalam memperbaiki fungsi dari ginjal.

Baca Juga: Bolehkah Ibu Menyusui Melakukan Diet? Begini Cara Tepat Diet Sehat dan Aman Khusus

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x