Perlu Hati-hati, Wanita Ternyata Lebih Beresiko Kena Serangan Jantung Akibat Tekanan dan Beban Kerja Tinggi

- 23 November 2021, 11:02 WIB
Perlu Hati-hati, Wanita Ternyata Lebih Beresiko Kena Serangan Jantung Akibat Tekanan dan Beban Kerja Tinggi/Pexels/Karolina Grabowska
Perlu Hati-hati, Wanita Ternyata Lebih Beresiko Kena Serangan Jantung Akibat Tekanan dan Beban Kerja Tinggi/Pexels/Karolina Grabowska /

"Tetapi, perempuan melaporkan peningkatan yang lebih besar dalam faktor risiko non-tradisional untuk serangan jantung dan stroke, seperti stres kerja, gangguan tidur dan kelelahan," ujar Dr Martin.

Baca Juga: 5 Manfaat Labu Siam Bagi Kesehatan, Salah Satunya Menurunkan Serangan Jantung

Para peneliti membandingkan data dari 22 ribu lelaki dan perempuan dalam Survei Kesehatan Swiss dari 2007, 2012, dan 2017, dan menemukan peningkatan ‘mengkhawatirkan’ dalam jumlah perempuan yang melaporkan faktor risiko penyakit kardiovaskular.

Tren ini bertepatan dengan peningkatan jumlah perempuan yang bekerja penuh waktu dari 38 persen pada 2007 menjadi 44 persen pada 2017.***

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah