Cukur Kumis Hingga Mandi Besar, Berikut Amalan Sebelum Laksanakan Shalat Jumat

- 6 Agustus 2021, 10:55 WIB
Cukur Kumis Hingga Mandi Besar, Berikut Amalan Sebelum Laksanakan Shalat Jumat
Cukur Kumis Hingga Mandi Besar, Berikut Amalan Sebelum Laksanakan Shalat Jumat /pixabay/

MEDIA BLITAR - Hari Jumat merupakan hari besar bagi umat muslim, dari ketujuh hari lainnya, hari Jumat memiliki keutamaan dan kemuliaan.

Setiap hari Jumat umat muslim laki-laki diwajibkan menunaikan ibadah shalat Jumat.

Shalat Jumat merupakan shalat 2 rakaat yang dilaksanakan pada waktu Dzuhur.

Sebelum menunaikan ibadah shalat Jumat, umat muslim dianjurkan untuk senantiasa melakukan amalan-amalan yang dianjurkan oleh Rasulullah.

Baca Juga: Tata Cara Qadha Shalat yang Benar Menurut Ustadz Adi Hidayat

Dilansir dari BeritaDIY.com berikutr amalan sunnah yang dianjurkan untuk dilakukan sebelum melaksanakan shalat Jumat, antara lain:

1. Mandi Besar

2. Memotong kuku

3. Mencukur Kumis

4. Memakai pakaian terbaik, rapi dan bersih

Halaman:

Editor: Farra Fadila

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x