Simak 4 Amalan yang Baik Kamu Kerjakan di Hari Jumat, Berdoa Satu Jam Sebelum Shalat Maghrib

- 18 Juni 2021, 08:59 WIB
Ilustrasi orang sedang berdoa
Ilustrasi orang sedang berdoa /Pexels.com/Hebert Santos

MEDIA BLITAR – Hari Jumat merupakan hari yang sangat berkah, tak terkecuali Islam sangat memperhatikan keutamaan hari Jumat.

Bahkan, Rasulullah pun mengajarkan umatnya agar memaksimalkan hari Jumat, yang dimulai sejak Kamis malam waktu Maghrib sampai Jumat malam waktu Maghrib. Jangan sampai, kita semua melewatkan keberkahan hari Jumat begitu saja.

Hari Jumat merupakan hari paling mulia bagi semua umat islam. Bahkan, hari Jumat digelari sayyidul ayyam (penghulunya hari-hari dalam seminggu).

Baca Juga: Amalan Malam Jumat, Simak Beberapa Keutamaan Membaca Surah Yasin

Berikut ini adalah 4 amalan yang baik untuk kita lakukan agar memperoleh keberkahan hari Jumat, seperti dikutip dari Youtube Channel, Hafizh dan imam asal Madinah, Syekh Ali Jaber. Keempat amalan tersebut adalah:

1. Memperbanyak bersedekah

Bersedekah di hari Jumat sangat dianjurkan karena nilai-nilai keutamaan yang terdapat pad hari Jumat. Sedekah, yang baik terutama dilakukan setelah subuh. Karena, saat bersedekah subuh ada dua malaikat yang ikut mendoakan sehingga rezeki menjadi barakah.

Baca Juga: Tips Simpel Ustad Abdul Somad! Jangan Tinggalkan 5 Amalan Ini Agar Pahala Makin Bertambah di Bulan Ramadhan

2. Membaca Al quran surah al-Kahfi

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x