Apakah Boleh Mengganti Vaksin Covid-19 Berbeda Pada Dosis Pertama? Cek Penjelasannya

- 6 Agustus 2021, 09:19 WIB
Apakah Boleh Mengganti Vaksin Covid-19 Berbeda Pada Dosis Pertama? Cek Penjelasannya
Apakah Boleh Mengganti Vaksin Covid-19 Berbeda Pada Dosis Pertama? Cek Penjelasannya /Pixabay/WiR_Pixs/

Baca Juga: Cara Daftar Vaksin COVID-19 Gratis di pedulilindungi.id dan vaksin.loket.com

Sementara itu, CDC menyatakan jika merk vaksin tertentu tidak tersedia dan lebih baik menunda dosis suntikan kedua hingga 6 minggu lainnya untuk menerima vaksin Covid-19 dari merk yang sama daripada menggunakan jenis vaksin lainnya dengan kandungan berbeda.

CDC juga mengatakan bahwa ganti atau campur vaksin Covid-19 pada suntikkan dosis kedua mungkin boleh diberikan berbeda dari dosis pertama, apabila stok vaksin merk tersebut sudah tidak ada lagi atau calon penerima vaksin tinggal di area resiko paparan penyakitnya lebih tinggi.

Akan tetapi, mengganti atau mencampur vaksin Covid-19 ini tidak boleh sembarangan, sebaiknya penggantian atau pencampuran vaksin Covid-19 harus menggunakan vaksin yang sama-sama mengandung zat aktif, seperti mRNA dan adenovirus yang sama dengan jarak minimum 28 hari.***

Halaman:

Editor: Farra Fadila

Sumber: sehatq


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah