Catat Jadwal Seleksi PPK Pemilu 2024 Kabupaten Blitar, Begini Cara Daftar Online Melalui Aplikasi SIAKBA

- 22 November 2022, 09:38 WIB
Catat Jadwal Seleksi PPK Pemilu 2024 Kabupaten Blitar, Begini Cara Daftar Online Melalui Aplikasi SIAKBA
Catat Jadwal Seleksi PPK Pemilu 2024 Kabupaten Blitar, Begini Cara Daftar Online Melalui Aplikasi SIAKBA /Instagram @kpu.kab.blitar

1. Masuk ke laman resmi SIAKBA https://siakba.kpu.go.id/
2. Kemudian klik "Daftar"
3. Masukan nama lengkap dan alamat email pada kolom yang tersedia
4. Masukkan password dan verifikasi sandi
5. Lalu klik "Daftar"

Baca Juga: 2 LINK Download Contoh Soal CAT PPK dan PPS Pemilu 2024 PDF, Lengkap Kunci Jawaban

Setelah melakukan langkah pendaftaran, periksa kotak masuk di email yang anda daftarkan tersebut dan lakukan aktivasi.

Jika sudah melakukan aktivasi email, anda akan diarahkan untuk login ke laman SIAKBA KPU.

Silahkan login dan ikuti langkah-langkah yang tersedia seperti melengkapi data diri, mengunggah dokumen, dan seterusnya.

Baca Juga: Daftar Gaji PPK, PPS, KPPS, hingga Pantarlih pada Pemilu 2024, Honor Naik dari Pemilu Sebelumnya

Sebelum itu, anda perlu menyiapkan beberapa dokumen seperti surat pendaftaran, file KTP, pas foto 4x6, daftar riwayat hidup, file ijazah terakhir, surat pernyataan, surat Keterangan Sehat.

Itulah jadwal seleksi PPK Pemilu Kabupaten Blitar, lengkap beserta cara daftar online melalui aplikasi SIAKBA. ***

Halaman:

Editor: Ayu Eviana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x