Puan Maharani Minta Pemerintah Optimalkan Bansos Jelang Idul Adha

- 22 Juni 2022, 14:36 WIB
Puan Maharani Minta Pemerintah Optimalkan Bansos Jelang Idul Adha
Puan Maharani Minta Pemerintah Optimalkan Bansos Jelang Idul Adha /Instagram.com/@puanmaharaniri

Puan berharap, hal ini diberlakukan pada program bantuan lainnya juga.

Puan juga ingin pastikan dana Program Keluarga Harapan (PKH) tersalurkan dengan tepat sasaran untuk rakyat yang berhak.

Baca Juga: Spoiler Stranger Things Season 4 Volume 2: Eleven Memiliki Kekuatannya Kembali hingga Tanggal Tayang

Sementara itu, harga komoditas pangan sudah mulai tinggi sejak Idul Fitri lalu.

Namun hingga saat ini harga kebutuhan pokok belum kembali stabil, dan sudah melonjak lagi.

Seperti harga cabai rawit yang kini sudah mencapai Rp130 ribu per kilogram.

Baca Juga: Ada Apa dengan 24 Juni 2022? Fenomena Apa yang Akan Terjadi? Begini Penjelasannya

Harga bawang merah naik menjadi Rp60 ribu per kilogram, dari harga yang sebelumnya sekitar Rp40 ribu per kilogram.

Kenaikan harga juga terjadi untuk telur dan daging ayam, tomat, hingga sayur-sayuran lainnya.***

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah