Intip Arti Nama Unik Anak Raditya Dika : Alinea Ava Nasution dan Aksara Asa Nasution

- 4 November 2020, 21:42 WIB
Raditya Dika dan anak keduanya.
Raditya Dika dan anak keduanya. /Instagram/@raditya_dika

Dari kalangan selebgram hingga selebritis turut membanjiri kolom komentar yang mencapai lebih dari 6000 ribu komentar.

“Waaah Alhamdulillah, Congrats @raditya_dika,” tulis Najwa Shihab.

“Alhamdulillah selamatttt yaaa,” tulis Andhika Pratama.

Tidak sedikit orang yang membenarkan kalau nama anak kedua Raditya Dika dan Aziza unik dan jarang ditemui.

Baca Juga: Road Trip Saat Libur Akhir Pekan? Ini Persiapan Sebelum Melakukan Road Trip

Jika diuraikan arti dari nama Aksara Asa Nasution, kata Aksara yakni berasal dari bahasa Sansekerta. Jika diterjemahkan dalam bahasa Indonesia aksara berarti tidak bisa rusak, tidak bisa dihancurkan, dan tidak bisa berubah.

Sementara Asa adalah nama populer untuk nama perempuan, nama Asa cocok untuk nama tengah seperti Aksara Asa Nasution. Asa dalam bahasa Ibrani artinya penyembuh.

Adapun Nasution adalah marga yang diturunkan Raditya Dika kepada sang buah hati.

Baca Juga: Ada Kekeliruan pada Draf UU Cipta Kerja, Pejabat Setneg Dikenakan Sanksi Disiplin

Sebelum terkenal sebagai sutradara dan Youtuber, Raditya Dika adalah seorang penulis. Karirnya dimulai sebagai penulis blog dan kemudian menjadi buku fenomenal bertajuk Kambing Jantan.

Halaman:

Editor: Disca Betty Viviansari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah