5 MENU IDUL ADHA 2023: Rasa Lezat Cara Buat Gampang! Resep Gulai Kambing, Bistik Daging Sapi, hingga Tongseng

- 29 Juni 2023, 06:32 WIB
Ilustrasi - 5 MENU IDUL ADHA 2023: Rasa Lezat Cara Buat Gampang! Resep Gulai Kambing, Bistik Daging Sapi, hingga Tongseng
Ilustrasi - 5 MENU IDUL ADHA 2023: Rasa Lezat Cara Buat Gampang! Resep Gulai Kambing, Bistik Daging Sapi, hingga Tongseng /Pexels

Air secukupnya


Pelengkap:

Tomat

Daun bawang

Baca Juga: Resep Rendang Daging Sapi ala Chef Devina, Mudah Dibuat dan Cocok Dihidangkan saat Hari Raya Kurban

Cara Membuat:

1. Langkah pertama yakni mengolah sengkel dan iga. Caranya dengan mempresto selama 30 menit. Setelah 30 menit, sisihkan terlebih dahulu.


2. Langkah selanjutnya, membuat bumbu halus. Siapkan blender, masukkan bawang putih 10 siung, bawang merah 15 siung, kemiri 8 butir.

3. Tambahkan kunyit 1 jempol, jahe 2 jempol, cabai merah keriting 6 buah, jintan 1 sdt, dan ketumbar 2 sdt. Kemudian, haluskan semua bahan tersebut.

4. Siapkan wajan dan panaskan sedikit minyak goreng. Masukkan bumbu halus. Tumis bumbu halus sampai wangi.

Halaman:

Editor: Ludvia Tria Fitriani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah