Wajib Tahu! ini Perbedaan Puasa Sunnah Tarwiyah dan Arafah yang Dilakukan di Bulan Dzulhijjah

- 26 Juni 2023, 16:15 WIB
Sambut hari raya Idul Adha, umat muslim juga perlu mengetahui perbedaan puasa sunnah Tarwiyah dan Arafah
Sambut hari raya Idul Adha, umat muslim juga perlu mengetahui perbedaan puasa sunnah Tarwiyah dan Arafah /Pexels.com

- Allah akan memberi keberkahan pada kehidupannya.

- Bertambah harta.

- Dijamin kehidupan rumah tangga, dibersihkan dirinya dari segala dosa dan kesalahan yang telah lalu.

Baca Juga: Logo HUT Bhayangkara Ke- 77 PNG Lengkap Beserta Tema dan Filosofinya

- Dilipatgandakan amal dan ibadahnya.

- Dimudahkan kematiannya, diterangi kuburnya selama di alam barzah, diberatkan timbangan amal baiknya di padang mahsyar, dan diselamatkan dari kejatuhan kedudukan di dunia, serta dinaikkan martabatnya di sisi Allah SWT.

Berdasarkan HR. Abusy Syaikh dan Ibnu An Najjar dari Ibnu ‘Abbas’, berkata:

“Puasa pada hari Tarwiyah (8 Dzulhijjah) akan mengampuni dosa setahun yang lalu. Sedangkan puasa hari Arafah (9 Dzulhijjah) akan mengampuni dosa dua tahun.”

Demikian informasi mengenai perbedaan puasa sunnah Tarwiyah dan Arafah, yang perlu diketahui umat muslim.***

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah