5 Jenis Buah Bagi Penderita Diabetes yang Aman Dikonsumsi, Salah Satunya Ada Jambu Biji

- 2 Januari 2022, 21:26 WIB
Ilustrasi jambu biji. 5 Jenis Buah Bagi Penderita Diabetes yang Aman Dikonsumsi, Salah Satunya Ada Jambu Biji
Ilustrasi jambu biji. 5 Jenis Buah Bagi Penderita Diabetes yang Aman Dikonsumsi, Salah Satunya Ada Jambu Biji /Pexels / abdul sameer.

MEDIA BLITAR – Bagi para penderita diabetes pastinya banyak pantangan makanan maupun minuman yang boleh dikonsumsi.

Salah satunya pantangan bagi penderita diabetes, yakni minuman manis dan junk food, jika seseorang penderita diabetes biasanya dianjurkan konsumsi buah-buahan dan sayur-sayuran.

Baca Juga: Sering Keluar Keringat Berlebih Tanpa Ada Pemicu, Waspadai Gejala Diabetes Kata Dr. Edwin Leopold Jim

Buah-buahan merupakan sumber nutrisi yang baik bagi tubuh dan didalamnya terkandung beragam vitamin, mineral, antioksidan, hingga serat alami yang berperan penting bagi metabolisme tubuh.

Bahkan rasa manis dalam buah, berasal dari gula alami dan memiliki indeks glikemik rendah, serta beberapa penelitian menunjukkan bahwa konsumsi buah segar tidak berdampak buruk pada kontrol gula darah.

Baca Juga: Apakah penderita Diabetes Boleh Konsumsi Es Krim? Begini Penjelasannya

Dalam hal tersebut menjadikan buah-buahan aman dikonsumsi oleh penderita diabetes, oleh sebab itu dalam artikel berikut ada beberapa jenis buah bagi para penderita diabetes yang memang aman dikonsumsi.

Dirangkum MediaBlitar dari berbagai sumber, berikut ini ada 5 jenis buah bagi penderita diabetes yang aman dikonsumsi:

Baca Juga: Manfaat Ketumbar untuk Kesehatan Bisa Membantu Mengatasi Penyakit Diabetes dan Anti Jamur

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x