Jangan Salah, Menasihati Anak dengan Cara ini Justru Membuat Anak Semakin Bandel

- 22 Desember 2021, 23:38 WIB
Ilustrasi
Ilustrasi /

Alangkah baiknya berkomunikasi dengan nada tenang agar anak mudah memahami dan mengerti yang ingin anda sampaikan.

Baca Juga: Gemuk Bukan Seksi Tapi Sarat Masalah Kesehatan, Lakukan Cara Sederhana Ini Maka Berat Badanmu Turun 10 Kg!

4. Kurang Memperhatikan Anak

Anak-anak cenderung memiliki rasa ingin tahu yang besar dalam masa tumbuh kembangnya.

Peran orang tua semsetinya mendampingi dan memberi perhatian ekstra.

Ketika anak kurang perhatian dari orang tuanya, yang terjadi anak justru tidak menurut dan keras kepala.

Baca Juga: Cara Membuka Akun Gmail ketika Lupa Password Mudah Rekomendasi Google

5. Menjadi Orang Tua yang Otoriter

Anak akan cenderung menirukan tindakan orang tua yang sering dilakukan.

Katika anada menjadi orant tua yang otoriter, dan selalu menuntut anak untuk mengikuti permintaan orang tua hati-hati hal itu akan berdampak buruk.

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah