Tidak Percaya Diri Karena Terlalu Kurus? Berikut Tips Cara Menambahkan Berat Badan Agar Ideal

- 4 Maret 2021, 18:05 WIB
Ilustrasi Seorang Wanita Berlari
Ilustrasi Seorang Wanita Berlari /Pexels
  1. Tambahkan Kalori yang Sehat pada Menu Makanan

Untuk menjadi gemuk, kamu bisa menambahkan kalori ke dalam makanan kamu. Misalnya, menambahkan selai kacang dan keju parut ke dalam setangkup roti gandum utuh untuk sarapan, atau menambahkan alpukat ke dalam acai bowl kamu.

Prinsipnya adalah, usahakan pilih tambahan kalori yang sehat saja.

Baca Juga: SEDIH! Krisdayanti Akui Sudah Lama Tidak Bersama Sang Suami Raul Lemos

Baca Juga: Gejala Covid B117 dengan Penularan 1,7 Lebih Cepat Dibandingkan Varian D614G

  1. Memilih Camilan Bernutrisi

Ngemil adalah salah satu cara ampuh untuk meningkatkan berat badan. Namun, camilan seperti gorengan, kue-kue, dan keripik sangat tidak sehat dan tidak bermanfaat untuk tubuh.

Jadi, pilihlah camilan sehat seperti tomat ceri, kacang macadamia, kacang almond, alpukat, dan lain-lain.

  1. Membiasakan diri untuk berolahraga

Olahraga yang melatih kekuatan dapat meningkatkan berat badan dengan cara membentuk otot.

Selain itu, olahraga juga bermanfaat untuk membangkitkan nafsu makan. Aerobik, angkat beban, bersepeda statis, berenang, dan berlari adalah olahraga yang bisa dicoba.

Padukan olahraga dengan konsumsi camilan yang kaya protein, seperti susu cokelat rendah lemak. Minuman ini juga dapat dikonsumsi sebelum tidur.

Baca Juga: EVOS ICON Berusaha Kembali ke Puncak Klasemen, Tekan Geek Fam Jr Sampai Akhir di MDL Season 3

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x