Mengenal Si Merah Merona, Ikan Koi yang Jadi Ikon Kota Blitar

- 22 Oktober 2020, 18:28 WIB
Ikan Koi Sebagai Salah Satu Ikon Kota Blitar.
Ikan Koi Sebagai Salah Satu Ikon Kota Blitar. /David

Diiringi suara gemercik air yang mengalir dari pipa, Ikan Koi terlihat lihai berenang. Sesekali ada yang melawan arus dan timbul ke permukaan air untuk menyambut orang melihatnya.

Di Kebonrojo yang berada di di Jl.Sudanco Soeprijadi, Kota Blitar, kolam Ikan Koi dimanfaatkan sebagai tempat wisata.

Baca Juga: Kuota Internet Gratis Untuk Apa Saja? Berikut Daftar Penggunaan Bantuan Kuota Dari Kemendikbud 

Selain itu, di beberapa jalan Kota Blitar, dibangun patung Koi yang seolah menunjukkan bahwa ikan tersebut adalah ikon Kota Blitar. Ikan Koi memiliki daya tarik tersendiri bagi para pengunjung yang datang.***

Halaman:

Editor: Rezky Putri Harisanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x