Peringati Sumpah Pemuda 2020, Ketahui Pemuda dengan Prestasi Tingkat Nasional Hingga Internasional

- 28 Oktober 2020, 13:56 WIB
Peringati Sumpah Pemuda 2020, Ketahui Pemuda dengan Prestasi Tingkat Nasional Hingga Internasional
Peringati Sumpah Pemuda 2020, Ketahui Pemuda dengan Prestasi Tingkat Nasional Hingga Internasional /Kemenpora

MEDIA BLITAR – Hari Sumpah Pemuda selalu diperingati pada 28 Oktober sejak 92 tahun yang lalu. Peringatan Sumpah Pemuda dilakukan untuk mengingat peran serta pemuda dalam penegasan cita-cita berdirinya negara Indonesia.

Perlu diketahui bahwa sumpah pemuda merupakan hasil keputusan dari Kongres Pemuda Kedua yang dilakukan selama dua hari, yaitu pada 27 dan 28 Oktober 1928 di Batavia dan kongres tersebut merupakan gagasan dari PPPI (Perhimpunan Pelajar Pelajar Indonesia).

Baca Juga: Nggak Perlu Antre! Pastikan Kamu Penerima BPUM UMKM Rp2,4 Juta, Cek Di Sini

Kongres tersebut dilaksanakan di tiga gedung berbeda dan dibagi dalam tiga kali rapat atas inisiatif PPPI.

Pada masa itu Sumpah Pemuda dilahirkan untuk mengobarkan semangat pemuda Indonesia untuk mewujudkan cita-cita berdirinya negara.

Namun di masa kini, peringatan Sumpah Pemuda bisa dilakukan dengan berbagai cara, salah satunya adalah mendulang berbagai prestasi di tingkat nasional hingga kancah internasional.

Baca Juga: ANTI RIBET! Simak Cara Daftar BLT UMKM atau BPUM Rp2,4 Juta

Dalam memperingati hari Sumpah Pemuda kali ini, tidak ada salahnya untuk mengetahui beberapa pemuda Indonesia yang sukses menorehkan prestasi di tingkat nasional hingga internasional berikut ini:

  1. Muhammad Athar Al Ghifary

Athar merupakan crosser cilik yang berasal dari Kabupaten Bandung Barat yang sudah mengikuti berbagai kompetisi motocross nasional.

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: Kemenpora


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x