5 Daftar Lagu Nasional Indonesia yang Biasa Dinyanyikan saat 17 Agustus, Lengkap dengan Pencipta dan Lirik

- 3 Agustus 2022, 11:05 WIB
5 Daftar Lagu Nasional Indonesia yang Biasa Dinyanyikan Saat 17 Agustus, Lengkap dengan Pencipta dan Lirik
5 Daftar Lagu Nasional Indonesia yang Biasa Dinyanyikan Saat 17 Agustus, Lengkap dengan Pencipta dan Lirik /Pixabay/Teguh Setiawan/

Lagu ini mengisahkan rasa syukur dan terima kasih bangsa atas kemerdekaan Indonesia yang telah diraih, dan memperlihatkan bahwa campur tangan tuhan turut dalam perjuangan Indonesia ketika merebut kemerdekaan.

Berikut lirik lagu Syukur:

Dari yakin ku teguh
Hati ikhlasku penuh
Akan karunia-Mu

Tanah air pusaka
Indonesia merdeka
Syukur aku sembahkan
Ke hadirat-Mu Tuhan

Dari yakin ku teguh
Cinta ikhlasku penuh
Akan jasa usaha

Pahlawanku yang baka

Indonesia merdeka
Syukur aku hunjukkan
Ke bawah duli Tuhan
Dari yakin ku teguh

Bakti ikhlasku penuh
Akan azas rukunmu
Pandu bangsa yang nyata
Indonesia merdeka

Syukur aku hunjukkan
Ke hadapan-Mu Tuhan

Syukur aku sembahkan
Kehadirat-Mu Tuhan

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah