BI Memiliki Koleksi Numismatik di Masa Kerajaan Nusantara, Hingga Uang Bersambung Pecahan 20 Ribu dan 100 Ribu

- 1 November 2021, 15:46 WIB
BI Memiliki Koleksi Numismatik di Masa Kerajaan Nusantara, Hingga Uang Bersambung Pecahan 20 dan 100 Ribu
BI Memiliki Koleksi Numismatik di Masa Kerajaan Nusantara, Hingga Uang Bersambung Pecahan 20 dan 100 Ribu /Antara News

MEDIA BLITAR – Mata uang merupakan alat pertukaran jual beli yang selalu digunakan untuk beraktivitas dan kebutuhan sehari-hari.

Bukan hanya teknologi saja yang diperbarui, melainkan juga tiap tahunnya mata uang selalu diperbarui oleh Bank Indonesia.

Namun, baru-baru ini Bank Indonesia mengeluarkan mata uang terbaru, yaitu uang bersambung pecahan Rp20.000 dan Rp100.000.

Baca Juga: Mulai Desember 2021, Bank Indonesia Akan Menurunkan Biaya Transfer Antarbank dengan jumlah Rp2.500

Baca Juga: Persaingan Makin Sengit di 2021, Siapa yang Jadi E-Commerce No. 1 Indonesia?

Sebelumnya, Bank Indonesia juga memiliki banyak koleksi numismatik uang di masa kerajaan di Nusantara, dimulai dari masa penjajahan di Indonesia, hingga setelah masa kemerdekaan RI dan lain sebagainya.

Seperti dirangkum MediaBlitar.com dari laman resmi Bank Indonesia, dalam masa kerajaan Hindu-Budhha selama perdagangan di nusantara yang menuntut penggunaan alat pembayaran yang bisa diterima secara umum sebagai pengganti sistem barter.

Baca Juga: Bank Indonesia Mengeluarkan Uang Khusus Berupa Logam Pecahan 25.000 dan 500.000

Pada awalnya alat pembayaran tersebut digunakan masih sangat sederhana, seperti di wilayah Irian yang memakai kulit kerang dengan jenis tertentu, kemudian di wilayah Bengkulu dan pekalongan memakai manik-manik.

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: bi.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x