Bali Membuka Penerbangan dari Internasional, Sandiaga Uno : Ini Negara yang Boleh Masuk

- 13 Oktober 2021, 12:30 WIB
Bali Membuka Penerbangan dari Internasional, Sandiaga Uno : Ini Negara yang Boleh Masuk
Bali Membuka Penerbangan dari Internasional, Sandiaga Uno : Ini Negara yang Boleh Masuk /Instagram/ @sandiuno

“Kami juga mengusulkan beberapa negara lain,” ucapnya lagi.

Menurut Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, menjelaskan kembali bahwa kini pemerintah terus memperkuat sejumlah persiapan, agar pembukaan pintu masuk tidak menyebabkan lonjakan kasus virus Covid-19.

Baca Juga: Sulap Bekas Tambang Timah Jadi Wisata Danau Pading, Sandiaga Uno Beri Apresiasi Pemuda Bangka Tengah

“Sabtu lalu sudah dilakukan simulasi kedatangan penumpang internasional. Kami hadir memantau dan memberi masukan,” ucap Sandiaga Uno.

Dalam rencana pembukaan wisatawan mancanegara yang dipersilahkan masuk wisata di Bali dan kini pemerintah sedang mempersiapkan Sumber Daya Alam Manusia (SDM) dengan mendorong program vaksinasi.

“Rencana pembukaan 14 Oktober 2021 wisatawan mancanegara yang dipersilahkan masuk terus kita perkuat, kita persiapkan SDM kita skill dan vaksin sudah memadai,” ucapnya lagi.

Selain itu, pemerintah Provinsi Bali yang sudah menyiapkan 35 hotel sebagai tempat karantina pada turis nantinya.

Kemungkinan terjadi, jumlah hotel tersebut bisa saja bertambah seiring dengan bertambahnya kebutuhan dan keadaan.***

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x