Antisipasi Libur Natal dan Tahun Baru, PT KAI Siapkan 231.814 Tempat Duduk Tambahan

- 14 Desember 2020, 21:16 WIB
Ilustrasi gerbong KA tambahan
Ilustrasi gerbong KA tambahan /Dok.Media Blitar.com/Adit

PT KAI Daop 1 Jakarta akan mengoperasikan sampai dengan 47 KA Jarak Jauh per hari pada masa Angkutan Nataru 2020/2021.

47 KA Jarak Jauh terbagi diantaranya 22 KA keberangkatan dari Stasiun Gambir, 23 KA Stasiun Pasar Senen, dan 2 KA dari Stasiun Jakarta Kota.

Baca Juga: Jelang Libur Panjang Akhir Oktober, PT KAI Telah Siapkan Penambahan Perjalanan Kereta Api Hingga 13%

Baca Juga: Libur Panjang? Asikkin Aja Di Rumah, 8 Alternatif Kegiatan Bareng Keluarga

Selain itu terdapat puluhan KA yang disiapkan untuk tujuan wilayah Jawa Barat, Jawa Tengah dan Jawa Timur yang memiliki total Tempat Duduk (TD) yang disediakan hingga sebanyak 231.814 kursi.

"Angka TD dan KA yang dioperasikan pada Masa Angkutan Nataru 2020/2021 memang menurun secara signifikan dibandingkan tahun lalu, yaitu sebesar 73.138 TD yang disediakan perhari dan 83 KA yang dioperasikan," jelas Eva Chairunisa.***

Halaman:

Editor: Rezky Putri Harisanti

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah