Jarang Terjadi! 5 Fakta Gila Hikikomori yang Bisa Terjadi Selama Pandemi Corona, Sudah Terjadi di Jepang

- 21 Desember 2021, 10:55 WIB
Jarang Terjadi! 5 Fakta Gila Hikikomori yang Bisa Terjadi Selama Pandemi Corona, Sudah Terjadi di Jepang
Jarang Terjadi! 5 Fakta Gila Hikikomori yang Bisa Terjadi Selama Pandemi Corona, Sudah Terjadi di Jepang /Pixabay/minanfotos

Lamanya waktu pengurungan diri di rumah oleh seorang hikikomori minimal 6 bulan. Namun, kondisi ekstrem hikikomori dapat berlangsung selama bertahun-tahun di Jepang.

Apabila Anda sudah mengurung di rumah tanpa keluar selama 6 bulan lebih dapat dipastikan Anda seorang hikikomori.

 Baca Juga: Gegara Pandemi COVID-19, WHO Peringatkan Risiko Wabah Campak Tinggi pada Anak-anak

5. Tidak Ada Gangguan Mental

Pada dasarnya, hikikomori tidak ada masalah gangguan mental yang dipicu dari tindakannya dari penarikan diri di lingkungan sosial.

Meskipun demikian, fenomena tersebut mulai menjadi endemik di Jepang. Tidak menutup kemungkinan di berbagai negara sudah terjadi beberapa akhir ini. Itulah fakta gila Hikikomori yang tengah terjadi di Negeri Sakura.***

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah